Tuesday, 25 March 2014

Resep Untuk Membuat Capcay Kuah Yang Sangat Lezat Dan Spesial Sekali

Resep Untuk Membuat Capcay Kuah Yang Sangat Lezat Dan Spesial Sekali -- Capcay jenis makan yang berbahan dasar dari bahan sayur ini banyak sekali diminati.capcay yang merupakan campuran sayur mayur ini memang agak mirip dengan gado2 ,tapi bahan dan cara memasaknya lain yang sama hanya campuran sayur2 aja ,capcay ini sangat nikmat sekali bilah di nikmati bersama keluarga ,penasaran kan bagaimana caranya Membuat Capcay Kuah ?? ,adapun Resep Untuk Membuat Capcay Kuah Yang Sangat Lezat Dan Spesial Sekali sebagai berikut:
http://resep04.blogspot.com/2014/03/resep-untuk-membuat-capcay-kuah-yang.html
Bahan Untuk Membuat Capcay Kuah:
  • 200 gr dada ayam
  • 100 gr udang
  • 75 gr jamur kancing
  • 10 buah bakso
  • 10 helai sawi hijau
  • 5 helai sawi putih
  • 1/2 batang bunga kol
  • 2 buah wortel
  • 3 batang daun bawang
  • 3 sdm saos tiram
  • 3 sdm kecap ikan
  • 1/2 bawang bombay
  • 4 siung bawang merah, haluskan
  • 3 siung bawang putih, haluskan
  • 1/2 sd merica bubuk
  • air secukupnya
  • 3 sdm minyak
  • Gula & garam secukupnya.
Cara Untuk Membuat Capcay Kuah:
  • Panaskan minyak, tumis bawang bombay, bawang merah bawang putih hingga harum.
  • Masukkan daging ayam, tumis hingga berubah warna.
  • Kemudian masukkan udang dan bakso.
  • Tambahkan saos tiram, kecap ikan, gula, garam, dan merica
  • Masukkan semua sayuran. Aduk rata tambahkan air kemudian tunggu sayur matang.
Demikianlah Resep Untuk Membuat Capcay Kuah Yang Sangat Lezat Dan Spesial Sekali dari Kumpulan Resep Masakan Lezat pada kali ini ,semoga bermanfaat selamat mencoba....

0 comments to “Resep Untuk Membuat Capcay Kuah Yang Sangat Lezat Dan Spesial Sekali”

Post a Comment

 
© Copyright 2014 Kumpulan Resep Masakan Lezat | Template Modified by Myasi Putri | Partnership Informasi Travel Dan Wisata Powered by Blogger.com.